KOMUNITAS PECINTA KALAJENGKING INDONESIA
[Guide] Pakan Untuk Kalajengking (Jenis Pakan & Waktu Pemberiannya) Kpk210
KOMUNITAS PECINTA KALAJENGKING INDONESIA
[Guide] Pakan Untuk Kalajengking (Jenis Pakan & Waktu Pemberiannya) Kpk210
KOMUNITAS PECINTA KALAJENGKING INDONESIA
Would you like to react to this message? Create an account in a few clicks or log in to continue.


Forum Para Pecinta Kalajengking
 
IndeksPortalLatest imagesPendaftaranLogin

 

 [Guide] Pakan Untuk Kalajengking (Jenis Pakan & Waktu Pemberiannya)

Go down 
PengirimMessage
bacon89
Polisi KPKI
Polisi KPKI
bacon89


Jumlah posting : 164
Join date : 10.12.11
Age : 34
Lokasi : Jatinangor / Jakarta

[Guide] Pakan Untuk Kalajengking (Jenis Pakan & Waktu Pemberiannya) Empty
PostSubyek: [Guide] Pakan Untuk Kalajengking (Jenis Pakan & Waktu Pemberiannya)   [Guide] Pakan Untuk Kalajengking (Jenis Pakan & Waktu Pemberiannya) EmptyWed Feb 19, 2014 10:24 pm

Mukadimah
Panduan ini untuk membantu sobat scorpist ketika memberi pakan anakan kalajengking 2nd instar maupun kalajengking yang sudah dewasa. Ini hanya penjabaran umum saja, tidak spesifik untuk salah satu spesies. 

Pemilihan Jenis Pakan 
Untuk scorpling (2 - 3i)
1. Nymph Kecoa,
2. Jangkrik 1st instar (pinheads),
3. Kepala jangkrik juve,
4. Kaki loncat jangkrik (cricket drumsticks),
5. Potongan ulat hongkong. 

Untuk Sub-adult – Adult (4 – 8i)
1. Kecoa dewasa (80% dari pola makan).
2. Jangkrik dewasa (18% dari pola makan).
3. Ulat hongkong (2% dari pola makan).


Waktu Pemberian Pakan
Untuk scorpling (2 - 3i)
 2 sampai 3 kali seminggu, dengan jumlah 1 pakan tiap waktunya.

Untuk Sub-Adult (4 – 6i)
 1 sampai 2 kali seminggu, dengan jumlah 1 pakan tiap waktunya.

Untuk Adult (7 – 8i)
 Sekali seminggu atau sekali dalam 10 – 14 hari. 1 pakan tiap pemberian pakan.

[Guide] Pakan Untuk Kalajengking (Jenis Pakan & Waktu Pemberiannya) 971109_539501469439863_1771876393_n


Catatan:
 Untuk mencegah terjadi kekenyangan (over feed), ukuran pakan harus diatur. Pilih pakan yg ukurannya setengah atau tidak lebih besar dari badan (mesosoma) kalajengking itu sendiri.
 Selalu memberi pakan dari hasil ternak (beli di toko penjual hewan), bukan tangkapan liar. Karena ditangkutkan pakannya mengandung pestisida atau zat berbahaya lainnya yg sangat berbahaya terhadap kalajengkingnya. Untuk kecoa disarankan menggunakan B.lateralis.
 Panduan makan di atas hanya digunakan sebagai alat ukur saja. Karena kebanyakan kalajengking akan memperlambat interval makan mereka,  mungkin karena masih kenyang.
 Tetap dengan interval makan di atas selama mereka terus makan, Kalo kalajengking mulai ga mau makan, itu berarti mereka tidak merasa lapar pada saat itu. Cukup tunggu interval waktu yang lebih lama sebelum memberi makanan kalajengking lagi (misalnya dari biasanya 2-3 kali seminggu, jadi berkurang seminggu sekali).
 Kalo scorpling anda terlihat gendut, mungkin akan molting. Jadi jangan sampai ada pakan hidup di dalam enclosure (kandang).

salam sengat  cheers 
Kembali Ke Atas Go down
http://arifansyah.tumblr.com
 
[Guide] Pakan Untuk Kalajengking (Jenis Pakan & Waktu Pemberiannya)
Kembali Ke Atas 
Halaman 1 dari 1
 Similar topics
-
» (ask) ini kalajengking jenis apa ya?
» ini kalajengking jenis apa ya?
» tanaman yang cocok untuk dekorasi
» Pasir Pantai untuk Desert Scorpion
» Kecoa Madagaskar untuk Makan Kalajengking

Permissions in this forum:Anda tidak dapat menjawab topik
KOMUNITAS PECINTA KALAJENGKING INDONESIA :: LEARNING THE HOBBY :: SCORPION GUIDES / TUTORIALS-
Navigasi: